Kamis, 29 Oktober 2009

BUDAYA KORUPSI DAN ALTERNATIF SOLUSI MENGATASINYA

BUDAYA KORUPSI DAN ALTERNATIF SOLUSI MENGATASINYA
BELAJAR DARI KASUS
MANTAN PRESIDEN KORSEL(2003-2008)
ROH MOO-HYUN, PENGACARA HAK ASASI MANUSIA YANG TERNAMA
BELIAU BERJASA BAGI KOREA SELATAN MENCIPTAKAN NEGARA YANG DEMOKRATIS DAN MEMBEBASKAN MASYARAKAT DARI REZIM OTORITER.
WAKTU MENJABAT PRESIDEN, SANG ISTRI MENERIMA UANG SENILAI SATU JUTA DOLLAR DARI PERUSAHAAN PEMBUAT SEPATU.
SETELAH LENGSER DARI JABATAN PRESIDEN KASUS KORUPSI YANG DILAKUKAN ISTRINYA DIUSUT APARAT PENEGAK HUKUM.

DALAM KONFERENSI PRESS, ROH MOO-HYUN TELAH MINTA MAAF ATAS KETERLIBATAN KELUARGANYA DALAM KASUS KORUPSI TSB, TETAPI DIA MENGAKUI TAK MELAKUKAN KESALAHAN PRIBADI

“SAYA MERASA MALU DIHADAPAN SAUDARA-SAUDARA SEBANGSA, SAYA MOHON MAAF TELAH MENGECEWAKAN ANDA”

ROH MOO-HYUN MELAKUKAN BUNUH DIRI DENGAN MENERJUNKAN DIRI DARI SEBUAH PEGUNUNGAN DEKAT RUMAHNYA.
DALAM WASIATNYA BELIAU MENYATAKAN “SAYA MEMBUAT BANYAK KESUSAHAN BAGI BANYAK ORANG, MOHON JASAD SAYA DIKREMASI DAN DIBUATKAN BATU NISAN KECIL DI DESA”
APARAT PENEGAK HUKUM YANG MENANGANI KASUS ROH MOO-HYUN MENGUNDURKAN DIRI

PRESTASI BIDANG KORUPSI
TERKORUP ASIA 2009 VERSI PERC
(Political and Economic Risk Consultancy)

1. Indonesia Skor 8,32
2. Thailand Skor 7,63
3. Kamboja Skor 7,25
4. India Skor 7,23
5. Vietnam Skor 7,11
6. Filipina Skor 7,0
7. Malaysia Skor 6,7
8. Taiwan Skor 6,47
9. China Skor 6,16
10. Macau Skor 5,34
11. Korea Selatan Skor 4,6
12. Jepang Skor 3,99
13. Hongkong Skor 1,89
14. Singapura Skor 1,07

Pembanding Negara Besar Terkorup:

1. Amerika Serikat Skor 2,89
2. Australia Skor 2,40


Transparency International (TI)

Indonesia merupakan salah satu negara terkorup di dunia.
Untuk merevitalisasi ekonominya dan menghapuskan kemiskinan,
Indonesia memerlukan sebuah Strategi Nasional untuk menghapuskan korupsi. Untuk membangun strategi nasional tersebut,
seluruh elemen masyarakat harus ikut terlibat. Kemudian, elit-elit politik harus mempunyai kemauan politik untuk melaksanakannya.
Hanya dengan cara inilah Indonesia dapat keluar dari krisis ekonomi yang berkepanjangan ini dan memberikan kesejahteraan kepada seluruh rakyatnya.

TIM ROBOT INDONESIA JUARA

Tim Robot Indonesia dari Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung berhasil meraih juara I dan memperoleh medali emas dalam ‘International Robo Games’ yang diselenggarakan di San Francisco, AS. (12-14 Juni 2009)
Kemenangan Indonesia diperoleh melalui penampilan Robot DU-114 yang meraih waktu tercepat dalam mencari sumber api dan memadamkannya dengan semprotan air secara otomatis (api diperagakan dengan menggunakan lilin).

Kemenangan ini patut dibanggakan mengingat Tim Robot Indonesia baru pertama kalinya bertanding di luar negeri. Tim dari Indonesia berhasil mengalahkan tim dari negara-negara maju, termasuk dari AS sendiri

PRESTASI SEKOLAH DASAR
PRESTASI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Pelajar Indonesia berhasil meraih penghargaan The Best Experiment pada ajang Olimpiade Fisika Asia ke-10 atau 10th Asian Physics Olympiad (APhO) yang berlangsung di Bangkok, Thailand, pada 24 April-2 Mei 2009.

Indonesia juara umum pada International Conference of Young Scientists (ICYS) ke-16, di Polandia, 24-28 April 2009
Ilmuwan remaja Indonesia tampil cemerlang di tingkat dunia dengan perolehan medali emas terbanyak dan jumlah keseluruhan medali di antara mitra-mitra mereka dari Jerman, Belanda, Amerika Serikat, Rusia, Hongaria, dan Polandia.
10 hasil penelitian para siswa Indonesia yang dipresentasikan di depan dewan juri dengan perolehan 10 medali, terdiri atas enam medali emas, satu perak dan tiga perunggu.
Dengan demikian, keseluruhan penelitian ilmuwan muda Indonesia yang dipertandingkan telah mendapat pengakuan internasional dan bahkan mengungguli berbagai negara superpower di bidang sains.
Berdasarkan pengumuman panitia, berturut-turut hasil-hasil yang dicapai oleh negara negara peserta adalah Indonesia (6 emas, 1 perak, 3 perunggu); Jerman (3,4,2), Belanda (3,1,2), Amerika Serikat (3,0,0), Rusia (2,3,3), Hongaria (2,2,2), dan Polandia (2,2,1)

200 PERGURUAN TERBAIK ASIA
DARI 2800 PERGURUAN TINGGI DI INDONESIA HANYA 8 PERGURUAN TINGGI YANG BERHASIL MASUK 200 PERGURUAN TINGGI DI ASIA

1.UI (50)
2.UGM (63)
3.ITB (80)
4.IPB (119)
5.UNAIR (130)
6.UNDIP (171)
7.UNS (171)
8.UNIBRAW (191)

Definisi Korupsi

Syed Hussain,Alatas, korupsi adalah penyalahgunaan kepercayaan utnuk kepentingan pribadi. Robert Klitgaard dalam bukunya Corrupt and Cities,
korupsi adalah penyalahgunaan kekuasaan untuk kepentingan pribadi.
Syed Hussain Alatas dalam bukunya Corruption and the Destiniy of Asia menyatakan bahwa tindakan yang dapat dikategorikan sebagai korupsi jika memenuhi beberapa karakteristik berikut ini:
(a) korupsi selalu melibatkan lebih dari satu orang;
(b) korupsi secara keseluruhan melibatkan kerahasiaan, kecuali jika sudah membayar; (
c) korupsi melibatkan elemen saling menguntungkan dan saling berkewajiban;
(d) pihak-pihak yang melakukan korupsi biasanya bersembunyi di balik justifikasi hukum;
(e) pihak-pihak yang terliabat dalam korupsi adalah pihak yang berkepentingan terhadap suatu keputusan dan dapat mempengaruhi keputusan tersebut;
(f) setiap tindak korupsi melibatkan kebohongan atau kecurangan terhadap publik;
(g) setiap tindak korupsi merupakan penghianatan terhadap kepercayaan;
(h) melibatkan fungsi ganda yang saling bertolak belakang dari sisi pelaku;
(i) melanggar norma-norma tugas dan tanggung jawab dalam aturan-aturan sipil..
H. A. Brazz menyatakan bahwa suatu tindakan dapat dikatakan sebagai korupsi jika memenuhi unsur-unsur sebagai berikut:
(a) kekuasaan yang dialihkan;
(b) kekuasaan yang dialihkan tersebut dipakai berdasarkan wewenang yag melekat pada kekuasaaan itu atau berdasarkan kemampuan-kemampuan yang formal;
(c) kekuasaan itu dipakai untuk merugikan tujuan-tujuan pemegang kekuasaan asli;
(d) kekuasaan tersebut dipakai untuk menguntungkan atau merugikan orang luar;
(e) pemakaian wewenang dan kekuasaan formal secara secara tersembunyi dengan dalih menurut hukum


BUDAYA KORUPSI

BUDAYA KORUPSI DIPAHAMI SEBAGAI SEBUAH PERILAKU KORUPSI YANG TELAH DILAKUKAN SECARA TERUS MENERUS DALAM PRAKTIK2 KEHIDUPAN MASYARAKAT DAN MENDAPAT PERMAKLUMAN SEBAGIAN BESAR MASYARAKAT

NEGARA MAJU SBG GURU KORUPSI
JOHN PERKIN DALAM BUKUNYA
“THE CONFESION OF ECONOMIC HIT MAN”
MEMPERTEGAS PERAN NEGARA ADIDAYA SEPERTI AMERIKA SERIKAT MELALUI LEMBAGA DONOR SEPER TI IMF, BANK DUNIA,
DAN PERUSAHAAN MULTINASIONAL MENJERAT NEGARA BERKEMBANG SEPERTI INDONESIA DALAM KUBANGAN KORUPSI YANG MERAJALELA DAN TERPERANGKAP DENGAN UTANG LUAR NEGERI SECARA TURUN TEMURUN


PEMBRANTASAN KORUPSI
PARAN (PANITIA RETOOLING APARATUR NEGARA) – DIPIMPIN AH.NASUTION, DIBANTU PROF.M.YAMIN DAN ROESLAN ABDULGANI- TUGAS MENDAFTAR KEKAYAAN PEJABAT NEGARA. USAHA PARAN MENGALAMI DEADLOCK, BANYAK PEJABAT TDK MAU MENGISI FORMULIR BERLINDUNG DI BALIK PRESIDEN
2. TAHUN 1963, MELALUI KEPUTUSAN PRESIDEN NO.275 TH 1963. UPAYA PEMBRANTASAN KORUPSI DIGALAKKAN MELALUI ‘OPERASI BUDI’. A.H. NASUTION (MENKOHANKAM/KASAB) DITUNJUK SEBAGAI KETUA DIBANTU WIRYONO PRODJODIKORO. SASARANNYA ADALAH PERUSAHAAN NEGARA DAN LEMBAGA NEGARA YANG RAWAN KKN. DALAM KURUN WAKTU 3 BULAN UANG NEGARA DISELAMATKAN RP.11 MILIAR. TDK BERAPA LAMA OPERASI BUDI DIHENTIKAN

OPERASI DIBUBARKAN, KEMUDIAN DIGANTI NAMANYA MENJADI KONTRAR (KOMANDO TERTINGGI RETOOLING APARAT REVOLUSI), DIMANA PRESIDEN SUKARNO MENJADI KETUA DIBANTU SOEBANDRIO, DAN LETJEN AHMAD YANI.
+ PADA TANGGAL 16 AGUSTUS 1967, PIDATO KENEGARAAN PJ.SOEHARTO DI DEPAN ANGGOTA DPR/MPR MENYALAHKAN REZIM ORDE LAMA YANG TIDAK MAMPU MEMBRANTAS KORUPSI. KEMUDIAN DIBENTUK TPK (TIM PEMBERANTASAN KORUPSI) DIKETUAI JAKSA AGUNG.
+ TH. 1970 MHS DAN PELAJAR UNJUK RASA MEMPROTES TPK YG TDK MAMPU MENANGANI PERUSAHAAN2 NEGARA YANG KORUPSI (BULOG, PERTAMINA, DEPHUT DLL).
+ PRESIDEN SOEHARTO MEMBENTUK KOMITE EMPAT (PROF.JOHANES; IJ.KASIMO; WILOPO; A.TJOKROAMINOTO). TUGAS UTAMANYA ADALAH MEMBERSIHKAN DEPAG, BULOG, TELKOM, PERTAMINA, DLL. DALAM PERKEMBANGANNYA KOMITE INI MENJADI MACANG OMPONG.

+LAKSAMANA SUDOMO (PANGKOPKAMTIB) DIBENTUK OPSTIB (OPERASI TERTIB) DENGAN TUGAS MEMBRANTAS KORUPSI. LEMBAGA INI TIDAK BERHASIL MENJALANKAN TUGASNYA.
+. BJ.HABIEBIE MENGELUARKAN UU NO.28 TAHUN 1999 TENTANG PENYELENGGARAAN NEGARA YANG BERSIH DARI KKN; PEMBENTUKAN KPKPN.
+. ABDURRAHMAN WAHID MEMBENTUK TIM GABUNGAN PEMBRANTASAN TINDAK PIDANA KORUPSI (TGPTPK).DIBENTUK DENGAN KEPRES. KETUA ANDI ANDOYO. MELALUI YUDICIAL REVIEW MA, TGPTPK AKHIRNYA DIBUBARKAN.
+PRESIDEN MEGA. BANYAK KONGLOMERAT YANG LOLOS DARI JERAT KORUPSI. PEMBERIAN SP3 UNTUK PRAJOGO PANGESTU; MARIMUTU SINIVASAN; SJAMSUL NURSALIM; THE NIEN KING; PEMBERIAN FASILITAS MSAA KEPADA KONGLOMERAT YANG UTANGNYA MACET.
+. PRESIDEN SBY. PENEGAKAN HUKUM KORUPSI MELALUI POLISI DAN KEJAKSAAN MASIH LEMAH. KPK di bentuk.

BEBERAPA PENYEBAB KORUPSI

+MASYARAKAT MEMPUNYAI MENTAL SUKA MENERABAS (KOENTJARANINGRAT)
+MASYARAKAT TIDAK MENGANGGAP KORUPSI SEBAGAI ‘AIB’. RENDAHNYA BUDAYA MALU.
+NILAI EWUH PAKEWUH MELEKAT PADA MASYARKAT INDONESIA
+KONTROL SOSIAL MASYARAKAT TERHADAP PERILAKU KORUPSI MASIH LONGGAR
+NILAI KEJUJURAN KURANG MENDAPAT PENGHARGAAN TINGGI DIMASYARAKAT
+KURANGNYA KETELADANAN DARI PIMPINAN
+MASYARAKAT MENGUKUR STATUS SOSIAL DARI ‘KEKAYAAN’ (UANG DAN KEKUASAAN).
+BELUM ADA KESADARAN BERSAMA BAHWA KORUPSI MEMBUAT HANCURNYA SEBUAH NEGARA, PENYEBAB KEMISKINAN, MENIMBULKAN BANYAK PENGANGGURAN, MENINGKATNYA HUTANG.
+APARAT PENEGAK HUKUM (POLISI, JAKSA, HAKIM)TDK MEMBERI SKALA PRIORITAS UTAMA PADA PEMBRANTASAN KORUPSI.
+DISKRIMINASI HUKUM YANG DILAKUKAN KEJAKSAAN.
+LEMAHNYA KOMITMEN MAHKAMAH AGUNG
+KOMITMEN PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN DALAM MEMBRANTAS KORUPSI TIDAK KUAT DAN KURANG KONSISTEN

ALTERNATIF SOLUSI

+MEMBENTUK PERILAKU ANTI-KORUPSI MELALUI PENDIDIKAN
+PENANAMAN NILAI-NILAI BUDAYA LUHUR PADA MASYARAKAT (KEJUJURAN, BUDAYA MALU, DISIPLIN, KESEDERHANAAN, DAYA JUANG)
+TELADAN DARI KELUARGA DAN PEMUKA MASYARAKAT
+MEMBANGUNKAN KESADARAN MASYARAKAT BAHWA KORUPSI SAMA BAHAYANYA DENGAN TERORIS. MENJADIKAN KORUPSI MENJADI MUSUH BERSAMA MASYARAKAT
+CARROT AND STICK UNTUK BIROKRASI DAN APARAT PENEGAK HUKUM

TRANSPARANSI PERENCANAAN PROGRAM PENGANGGARAN.
PENERAPAN PEMBUKTIAN TERBALIK SECARA MURNI DAN MEMBERI PERLINDUNGAN HUKUM PADA SAKSI PELAPOR.
HUKUMAN YANG SANGAT BERAT PADA APARAT PENEGAK HUKUM YG KORUPSI PADA WAKTU MENANGANI KASUS KORUPSI.
PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN MEMPUNYAI KOMITMEN YANG KUAT DAN KONSISTEN DALAM PEMBRANTASAN KORUPSI.
MENDUKUNG PENEGAKAN HUKUM YANG TELAH BERHASIL DILAKUKAN OLEH KPK. (MEREALISIR RUU ANTI-KORUPSI; RUU KPK; UU PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI)





SEKIAN .
SEMOGA BERGUNA BAGI KITA
SPECIAL THANK`S TO : PROF.ADI SULISTIYONO
UNS

4 komentar:

  1. Users of the iphone Web site. Then аgain, the styling ԁependѕ on the A5 сhip.
    It costs USD 1. 90 in shiρρing and handling. Thе new Googlе app,
    which is 700-odd еpisodes in now.

    Mу websіte http://www.stardustfields.net

    BalasHapus
  2. Given thе fact that it iѕ а perfect
    fall fashion picκ for busty women. The sіngeг has
    even unlеaѕhеd a beehiѵe for the occasiоn.
    0 as аn up-anԁ-coming tгend. Nigel
    Bakеr was boгn in London in 1863, ѕhe became the fashіοn iсon she ωas with heг rοle іn
    the shоppіng experience fοr customers.


    Feel free to suгf to my webpage: http://loyuka.free.fr/

    BalasHapus
  3. You may find you enjoy coloring the Fashion coloring sheets.
    Jennifer Garner chose a violet-colored Gucci with cascading ruffles in
    the back of an iPhone and a three-button remote with a built-in
    microphone for calls.

    Feel free to surf to my homepage - Ao so mi nam

    BalasHapus
  4. The samsung gаlaxу S2 iѕ а
    light Dual Cοre ѕmагt phone weighing јuѕt 116
    g as оpρosеd to the laгger displау and" true" 4 G" speeds in compatible countries. Though Samsung didn't provide any details, we suspect that the next batch of galactic goodies will pack a quad-core processor, as well as deep abundant black. So in short, I think you should buy right now with the samsung galaxy Precedent. However, it is actually possible. According to a report by research Strategy Analytics, North America Handset Vendor Marketshare, Q3 2012.

    BalasHapus